Bayangkan
Apakah kita punya pencipta
Tentu saja punya
Kita tidak bisa menciptakan matahari
kita tidak bisa menciptakan bumi ini
Tapi mengapa ia baik sekali
Kita dipersilahkan hidup di sini
Kita sediakan apa pun
Kita tidak meminta
Namun ia sudah tahu apa yang kita mau
Sungguh bahagia menjadi kita
Tapi .. aku sering bertanya
Kenapa masih ada peperangan
Kenapa masih ada pembunuhan
Bukan kah kita satu
Bukan kah kita di ciptakan sama
Apakah kita ini binatang
Apa kita tidak malu padanya
Bukan kah kita ini hanya ciptaannya
Bayangkan...
Sebuah Renungan Untuk Kita Semua
Artikel Terkait:
Chandra Septian
- Lembaga Keuangan Bukan Bank
- Pengalaman Mengerjakan Soal Psikotes Dalam Penjurusan SMA
- Islam Abad Pertengahan/Sejarah
- Siapakah Diri Kita
- Contoh Puisi Tentang Cinta dan Kegalauan
- Konflik Dalam Tubuh PSSI Yang Di ketuai Djohar Arifin
- Permasalahan Kasus Bupati Aceng Menurut Pandangan Saya Sendiri
- Dapatkan 10 Manfaat Kesehatan dengan Pandai Bersyukur
- Arsenal F.C.

Label:
Chandra Septian
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
artikelnya keren banget gan. . . . sungguh mendalam makna2nya :)
ReplyDeleteTerima kasih banyak gan :) hehehe
ReplyDelete